Batavia Air (nama resmi: PT. Metro Batavia) adalah sebuah maskapai penerbangan di Indonesia. Batavia Air mulai beroperasi pada tanggal 5 Januari 2002, memulai dengan satu buah pesawat Fokker F28 dan dua buah Boeing 737-200. Batavia Air memiliki kode IATA: Y6 dan kode ICAO: BTV serta tanda panggil (callsign): "Batavia".
Pesawat | Jumlah | Kursi | Rute | Catatan |
---|---|---|---|---|
Airbus A319-100 | 2 | 156 | Rute Domestik | |
Airbus A320-200 | 7 | 180 | Rute Domestik dan internasional | |
Airbus A330-200 | 2 + 1 on order | 320 | Jakarta, Manado,Medan,Jeddah,Riyadh | |
Boeing 737-300 | 15 | 149 | Rute Domestik dan internasional | |
Boeing 737-400 | 10 | 168 | Rute Domestik dan internasional | |
Total | 36 | Data tanggal: 31 Maret 2010 |
0 komentar:
Posting Komentar